Entries by Biro Puskomjar

Dies Natalis II Universitas Mulia, Selamat dan Sukses, Salam Mulia dan Jaya!

UM – Tepat tanggal 18 Desember 2018 yang lalu Universitas Mulia mendapatkan Surat Izin Operasional berdasarkan Surat Keputusan Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi RI Nomor 1149/KPT/I/2018. Tepat hari ini, civitas academica mengucapkan syukur secara bersama di Aula Kampus Cheng Ho, Jalan Letjen Zaini Azhar Maulani Damai Bahagia, Jumat (18/12). Ketua Yayasan Airlangga Hj. Mulia […]

,

Pra Raker, Semangat IT Terintegrasi dan SDM yang Berkualitas Dorong Menjadi Institusi Digital yang Tangguh dan Kompetitif

UM – Dalam rangka Evaluasi Rencana Program Kerja tahun 2021, Yayasan Airlangga Group menggelar Pra Rapat Kerja atau Pra Raker selama tiga hari, 17-19 Desember 2020. Pra Raker berlangsung di Aula Kampus Cheng Ho Universitas Mulia, Jalan Letjen Zaini Azhar Maulani Damai Sejahtera Balikpapan. Pra Raker yang memiliki tema Dengan Sistem IT Terintegrasi serta tersedianya […]

Semangat Bersinergi dan Peningkatan SDM, Universitas Mulia Angkat Penjabat dan Pegawai Baru

UM – Universitas Mulia memiliki penjabat baru dan melakukan pengangkatan dosen tetap maupun pegawai tetap. Acara seremoni penyerahan Surat Keputusan ini digelar sederhana, bertempat di Aula Kampus Cheng Ho Universitas Mulia, Jalan Letjen Zaini Azhar Maulani, Sabtu (12/12). Sehari sebelumnya, Universitas Mulia juga melakukan pengangkatan Kepala Kantor PSDKU Samarinda yang baru, dari Ir. Riyayatsyah, M.P. […]

Tes Indera Penciuman, Langkah Dasar Mengenali Gejala Covid-19

UM – Sejumlah kasus positif Covid-19 yang menimpa petugas KPPS atau Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara menjelang Pilkada menunjukkan kekhawatiran sejumlah pihak. Dikutip dari media, Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Balikpapan melaporkan sebanyak 10 orang petugas KPPS terkonfirmasi positif. Rektor Universitas Mulia Dr. Agung Sakti Pribadi, S.H., M.H. meminta kepada seluruh civitas academica untuk melakukan tes […]

Rakor Hari Ketiga, Awali Senam Riang Gembira

UM – Rapat Koordinasi Yayasan Airlangga pada hari ketiga pagi ini diawali dengan senam bersama yang diikuti seluruh peserta, baik dari pimpinan Divisi Pendidikan Menengah (Dikmen) maupun Divisi Pendidikan Tinggi (Dikti) di lingkungan Yayasan Airlangga. Senam bersama berlangsung di lapangan basket, tepatnya di belakang Kampus Cheng Ho Universitas Mulia, Jalan Letjen Zaini Azhar Maulani, Sabtu […]

Rakor Hari Kedua, Rektor: Hari ini Kita Evaluasi

UM – Rektor Universitas Mulia bersama jajaran pada hari kedua melaksanakan Rapat Koordinasi membahas mengenai Evaluasi Kerja tahun 2020. Masih di tempat yang sama, Rakor bertempat di Aula Kampus Cheng Ho Universitas Mulia, Jalan Letjen Zaini Azhar Maulani, Jumat (4/12). Rektor Dr. Agung Sakti Pribadi, S.H., M.H. mengatakan bahwa evaluasi adalah bagian yang harus dilakukan […]

,

Meski Berusia Muda, Ketua Yayasan Sebut Universitas Mulia Bagaikan Aglonema yang Berharga

UM – Yayasan Airlangga menggelar Rapat Koordinasi Evaluasi Program Kerja Tahun 2020 dan Rencana Program Kerja 2021 selama tiga hari, mulai 3-5 Desember 2020. Pelaksanaan Rakor berlangsung di Aula Kampus Cheng Ho Universitas Mulia, Jalan Letjen Zaini Azhar Maulani Balikpapan. Ketua Yayasan Airlangga Ibu Hj. Mulia Hayati Deviantie, S.E. mengatakan bahwa pelaksanaan rapat koordinasi ditujukan […]

,

Prodi Manajemen Gelar Kuliah Umum Pemanfaatan Teknologi Digital dalam Industri Perbankan

UM – Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis menyelenggarakan Kuliah Umum dengan narasumber praktisi di bidang perbankan, Ibnu Pramono selaku Assistant Vice President Bank Mandiri Wilayah Kalimantan Timur dan Utara. Kuliah Umum yang mengangkat tema Pemanfaatan Teknologi Digital dalam Industri Perbankan ini diselenggarakan daring Zoom, Rabu (25/11) yang lalu. Wakil Rektor Bidang Akademik Yusuf […]

,

UM Magazine Edisi II Akan Terbit, Rektor Ajak Dosen Kontribusi Gagasan dan Pengalaman

UM – UM Magazine Edisi II direncanakan akan terbit akhir tahun 2020 ini. Jika pada edisi perdana terkait pandemik Covid-19 dan penanganannya, maka pada edisi kedua ini civitas academica diajak untuk berkontribusi menuliskan gagasan, ide, ataupun buah karya inovasi yang sudah pernah dikembangkannya agar lebih dikenal masyarakat. “Kami sampaikan kepada seluruh dosen dan karyawan untuk […]

, , ,

Diterima Hibah Tahap II Tahun 2020, Dosen Seminar Proposal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

UM – Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LP3M) Universitas Mulia menggelar Seminar Proposal Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat untuk dosen dengan dana hibah DIPA LP3M periode II tahun 2020 yang digelar secara daring Zoom, Senin (16/11) siang. Seminar yang digelar internal ini diikuti khusus dosen Universitas Mulia dan proposalnya telah dinyatakan diterima oleh LP3M. […]